Dee ^_^

Several months ago, I've got a birthday gift from my bestfriend. Meskipun telat, nggak pas ultahnya, tapi gapapa deh, makasih banyak buat sahabatku. Sesampainya di rumah, aku langsung penasaran dengan isi yang ada di dalamnya. [Tahun kemarin, aku dapat celengan toilet doraemon. Aku sukaaaa banget.] Aku buka bungkusnya pelan-pelan, *saking nggak mau wrap papernya rusak, dari sahabat nih*. 1 . . 2 . . 3 . . and . . . TARA! I've got a piano musical box. Kotak musik berbentuk piano, dimana ada seorang penari balet di atasnya ^^ I'm totally love it. Really really love it. Di dalam box-nya ada 8 helai bunga sakura kertas. Entah disengaja atau nggak. 8 helai itu cukup melambangkan tanggal kelahiranku. 8 Maret.

Sebelumnya aku, Sally, dan Dee patungan ngasih kado buat Fii. Di situ akhirnya kami memutuskan, akan memberikan hadiah di setiap ulang tahun kami berlima (aku, sally, dee, dan dua orang lainnya) secara bergiliran. Dan aku lah yang mendapat kado giliran terakhir. [Kami berlima sudah kelas tiga semester 2. Saat Sally ultah, kami sedang sibuk-sibuknya try out, persiapan ujian nasional. Saat Dee ultah, kita berlima udah pisah. Masing-masing sibuk melanjutkan kuliah. jadilah aku yang terakhir mendapat kado.] Meskipun kado itu dari keempat sahabatku, aku tahu pasti siapa otak di balik ini. Dee. She is my beloved bestfriend. Dia yang pilih kadonya, dia yang ngucapin, dia yang wrapper. It's all. Nggak penting dan nggak mau tau masalah uang patungan, jujur, aku ngerasa just her who give it to me. Bukan mereka berempat.

Saat itu aku pingin balik ngasih birthday gift di saat Dee ultah. Apalagi semenjak beredar kabar dia mau kuliah ke luar negeri. I must give a birthday gift for her. I promise. Setelah browsing sana browsing sini mencari kado yang pas buat dia, sampai sempat beberapa kali ganti hadiah, akhirnya aku dapat juga. Sesuatu barang yang aku beli dan do it yourself (DIY) birthday greeting card buat dia. [baca http://chieri-chan.blogspot.com/2013/07/sebelumnya-aku-udah-ngepost-tentang.html] Responnya bagus. Dia suka. Layaknya White day di luar negeri, kali ini dia mau kasih hadiah balik ke aku, sebagai tanda terima kasih plus kenang-kenangan buat aku. Yaa, as we know, she will continue her study to Turkey. 



The white day gift is arrive. Kemarin, tepatnya hari Rabu, 28 April 2013 I've got "white day" gift from her. Seperti biasa, aku penasaran. Rifa itu suka banget sama hadiah. And . . . U laaa laaa sebuah notes bergambarkan Eiffel Tower. Ada secarik kertas di dalamnya. 

Moshi-moshi ^^
Makasih ya, udah mau jadi sahabat baik saya, nemenin di saat senang dan duka . .           Makasih juga buat kadonya yang cool :D
Maaf ya,,                                                                                                                           Saya ga bisa kasih lebih, ga bisa bikin yang spesial . .
Tadinya saya mau gambar Miiko dan Tappei tapi ga bisa-bisa, jadi saya bikin sedikit coretan di beberapa halaman . .
Yoroshiku oregai shimasu
Gule gule ^_^ 
Hiks, dengan baca itu aja cukup bikin air mata aku netes, ditambah inget dia yang sebentar lagi mau pergi :'( [tanggal 31 Agustus dia beneran pergi ke Turki] Dan ini hari terakhir aku ketemu dia, ngobrol sama dia, ketawa bareng dia. Beberapa hari ke depan aku sibuk kegiatan kampus :'(

Dee adalah sahabat terdekat, terbaik yang aku punya. Good, better, and the best. Kenal di smp, temenan, sahabatan, satu sma, dan sampai kapan pun dia akan menjadi sahabat terbaikku ^^

Andai kalian tau, saat ini, detik ini pun aku nggak bisa nahan air mata ini. Entah berapa tetes air mata yang telah menetes membasahi pipiku. Aku sendiri juga nggak tau, kenapa air mata ini bisa netes. Aku nggak mau nangis, tapi inilah adanya. Air mata ini terus menetes membasahi pipiku.

Sampai jumpa lagi Dee, sukses di sana, jaga diri baik-baik, cari temen, sahabat yang banyak ya ^^
Jangan lupa sering-sering online, ngepost foto, hehe. I'll miss you dear :') kangen cerita kamu, humor kamu yang pasti bikin aku tersenyum, ketawa, ngakak malahan :D See you ^^

Comments

Post a Comment

Popular posts from this blog

Antara Cinema 21, XXI, dan CGV, Pilih mana?

Pertemuan Kedua

Kamu: Kenangan tentang Luka dan Cinta